Gara-Gara Asap Rokok, Bayi 2 Bulan Alami Muntah Darah dan Infeksi Paru-Paru

Amanda Rahmadianti Syafira, Jurnalis
Selasa 23 April 2019 22:30 WIB
Bayi malang terdampak bahaya asap rokok (Foto: Worldofbuzz)
Share :

Menurut Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC), asap rokok mengandung lebih dari 7.000 bahan kimia, ratusan di antaranya beracun dan bahkan bersifat karsinogenik. Ini dapat menyebabkan serangan asma, infeksi saluran pernapasan dan telinga, dan bahkan sindrom kematian mendadak (SIDS) pada bayi dan anak-anak. Sementara itu, orang dewasa dapat timbul penyakit jantung koroner, stroke, dan kanker paru-paru akibat menjadi perokok yang pasif.

BACA JUGA :   Cuma Pakai Handuk, Lihat Kompaknya Anggun C. Sasmi dan Anaknya Bernyanyi

Jika Anda seorang perokok, perhatikan sekeliling Anda terutama jika ada anak-anak yang sedang berada di sekitar Anda yang dapat terpapar asap rokok tersebut.

(Dinno Baskoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya