Senasib dengan Patung Putri Duyung Ancol, Ini Sederet Patung yang Dinggap Porno

Aris Wardani, Jurnalis
Sabtu 30 Maret 2019 14:44 WIB
Patung putri duyung ancol dianggap porno (Foto:Ist)
Share :

Beragam komentar pun bermunculan di berbagai sosial media menanggapi hal ini.

Selain patung putri duyung sudah ada beberapa patung yang terkena sensor sosial. Yuk kita simak patung apa saja yang sempat terkena sensor sosial.

Patung tugu zapin

Patung tugu zapin yang merupakan ikon Kota Pekanbaru tepat pada tahun 2012 mendapat protes dari Majelis Ulama Indonesia (MUI). MUI Riau menganggap karya seni tersebut bersifat erotis.

 

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya