Gaet Wisman, Bus Wonderful Indonesia Siap Curi Perhatian di London Book Fair 2019

Dimas Andhika Fikri, Jurnalis
Rabu 06 Maret 2019 22:00 WIB
Bus Wonderful Indonesia akan promosi pariwisata di London Book Fair 2019 (Foto: Kemenpar)
Share :

Open Great Bus akan melawati beberapa lokasi popular di Inggris seperti Terminal London eye, Westminster Bridge, Westminster Abbey, Buckingham Palace, Marble Arch, Paddington station, Madame Tussauds, Oxford Circus, Piccadilly Circus, St. Paul’s Cathedral, Tower Bridge.

“Promosi ini kita harapkan mampu mendatangkan wisman asal Inggris dan juga mampu menarik minat wisatawan mancanegara lainnya,” tambahnya.

Menteri Pariwisata Arief Yahya mengatakan branding menjadi salah satu cara terbaik untuk melakukan promosi.

“Kita harus jeli melihat event. Jeli memanfaatkan event yang bisa berdampak baik buat pariwisata Indonesia. Dan London Bookk Fair salah satu event yang bisa kita manfaatkan. Karena akan menarik banyak wisatawan, khususnya dari Eropa,” tutup mantan Dirut PT Telkom itu.

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya