Perdamaian antar umat beragam terlihat jelas dari tim pemain barongsai yang berhijab ini. Ya, Mariam Abdul Nazar sudah terkenal mengiringi Liong dan barongsai, sampai mengikuti ajang kejuaraan di mana-mana. Dia pun dengan profesional menggeluti pekerjaan itu dengan ikhlas dan senang hati. Potret cantiknya, Masya Allah!
Imelda Sugarlay
Selain Mariam Abdul Nazar, Imelda Sugarlay juga jadi salah satu deretan tim pemain barongsai cantik di Kalimantan Timur. Aksinya mencuri perhatian banget karena tergolong pemain cantik dan muda di timnya. Meski begitu, dia sangat senang bisa beraksi, baik demi menghibur orang lain atau ikut kejuaraan.
Selvi Hamdi