2. Raut wajah serupa
Meski di sini almarhumah Julia Perez terlihat lebih chubby dibanding Della, tapi kalau Anda perhatikan lebih dalam, bagaimana mereka melihat kamera dan postur tubuhnya sama. Baju menerawang Della, jangan bikin salah fokus, ya!