Intip 4 Rekomendasi Tujuan Bulan Madu dari Kimberly Ryder, Romantis!

Blenda Azaria, Jurnalis
Kamis 10 Januari 2019 20:28 WIB
Bulan madu romantis Kimberly Ryder (Foto: @kimberlyryder/Instagram)
Share :

2. Pulo Cinta

Selain pantai-pantai di Bali dan Lombok, ternyata Indonesia masih punya banyak tujuan pantai cantik nan indah lainnya. Rekomendasi lokasi bulan madu dari Kim selanjutnya adalah Pulo Cinta. Sesuai dengan namanya, pulau ini memiliki bentuk love atau hati. Wah, pas banget kan buat pengantin baru yang ingin bulan madu?

(Foto: @sobat.travel/Instagram)

Pulau yang terletak di Gorontalo ini menghabiskan waktu tempuh jalur darat sekitar 2,5 jam dari bandara Jalaluddin. Selain bisa menikmati pemandangan yang indah, Anda juga bisa menjelajah hutan dan snorkeling atau diving di pantai yang airnya jernih ini.

(Foto: @immasuganda/Instagram)

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya