4 Wisata Pemandian Air Panas, Cocok untuk Hangatkan Tubuh di Musim Hujan

Alma Dwi, Jurnalis
Kamis 13 Desember 2018 21:31 WIB
Pemandian Air Panas Ciater (Foto: Utami Riyani/Okezone)
Share :

MUSIM hujan telah tiba, tetapi itu bukanlah halangan untuk merencanakan liburan. Banyak tempat wisata yang sangat cocok dikunjungi saat musim hujan, salah satunya adalah tempat pemandian air panas.

Selain menghangatkan tubuh, pemandian air panas bisa menjadi salah satu solusi yang dilakukan untuk membuat tubuh menjadi lebih nyaman dan rileks. Cocok untuk Anda yang setiap harinya selalu dipenuhi dengan aktivitas padat.

Jika Anda ingin berwisata ke pemandian air panas, maka berikut ini adalah beberapa rekomendasi pemandian air panas di Indonesia yang berhasil Okezone rangkum:

 (Baca Juga:Gaya Kaesang Pangarep vs Jan Ethes, Siapa Lebih Keren?)

1. Ciater, Subang

 

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya