4 Gaya Busana Panas Ina Thomas, Lagi Senang Pamer Perut!

Dewi Kania, Jurnalis
Senin 01 Oktober 2018 04:43 WIB
Ina Thomas. (Foto: Okezone)
Share :

SELEBRITI Ina Thomas baru-baru ini membuat heboh lini massa Netizen. Pasalnya, dia kerap memamerkan pamer body-nya yang kurus banget. Banyak orang berpendapat dia mengidap penyakit anoreksia.

Padahal, istri Jeremy Thomas itu memang selalu menjaga badannya dengan serangkaian kegiatan olahraga, serta menjaga pola makan. Selain itu, gaya berbusananya juga membuatnya senang pamer perut.

Sejak muda, pemilik nama Ina Indayanti itu memang terkenal bohai. Apalagi wajahnya juga cantik eksotik yang mencuri perhatian publik.

Nah, karena itulah dia percaya diri tampil seksi, seperti doyan banget mengenakan busana crop top demi pamer perut. Seperti apa saja sih potretnya? Diintip Okezone lewat media sosial, berikut lima ulasan gaya Ina Thomas yang bikin kamu panas dingin lihatnya.

Baca Juga: 5 Posisi Seks ala Kamasutra Ini Bikin Suasana Lebih Panas

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya