AWAS! Jangan Berikan Madu untuk Anak di Bawah Usia 1 Tahun, Risikonya Bisa Lumpuh

Muhammad Sukardi, Jurnalis
Rabu 16 Agustus 2017 07:33 WIB
Ilustrasi (Foto: Chiaus)
Share :

Makanya, di Inggris, Anda akan menemui tulisan “Unsuitable for infants under 12 months” pada semua botol madu yang dijual di toko atau supermarket. Beberapa negara lainnya pun sudah melarang penggunaan madu untuk bayi di bawah 1 tahun.

Sedikit informasi mengenai gejala bayi yang terserang sindrom infant botulism.

1. Konstipasi

2. Nafsu makan atau minum susu menurun

3. Otot tangan dan kaki melemah

4. Daya hisap ASI berkurang

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya